Google Itu Apa?

Pengertian Google


Pertanyaan Serupa :
 Apa itu Google?
Google?

Menurut spekulasi masyarakat, Google adalah Search Engine yang banyak digunakan di Indonesia. Terbukti dari berbagai layanan yang diberiakn Google kepada masyarakat Indonesia, dengan mudahnya berbagai layanan tersebut melejit dan banyak digunakan di Indonesia.









Google adalah Search Engine atau Mesin Pencari yang diciptakan oleh Larry Page dan Sergey Brin pada 7 September 1998. Dibalik sejarah panjangnya, kini Google menjelma menjadi sebuah Perusahaan yang terbilang sukses.
Banyak orang-orang hebat bermunculan dari Search Engine ini seperi mereka yang aktif di dunia Jaringan atau Informatika.







Seiring berkembangnya Google, kini Google telah bekerja sama dengan berbagai Perusahaan Besar yang semakin mempermudah akses masyarak Indonesia dengan Google yaitu Google Indonesia. (Google.co.id)

Lalu, Apa Layanan Gooogle Bagi Masyarakat Inndonesia?
Berikut kami uraikan:

  • Google Drive





Dari namanya saja sudah bisa kita tebak bahwa Google Drive adalah tempat penyimpanan data yang disediakan secara Gratis oleh Google bagi Anda yang telah memiliki Email Google (Gmail).







  • Gmail (Google Mail)




Google Mail atau yang sering disebut Gmail adalah fasilitas Email atau pesan elektronika yang disediakan oleh Google untuk Komunikasi Anda dengan orang lain melalui Internet.
Kini, Gmail telah memiliki fitur-fitur terbaru serta layanan yang lebih lengkap khusus bagi Anda yang ingin menjadikan Gmail sebagai tempat untuk bekerja (Gmail for Work).




  • Google +




Google Plus (Google+) adalah layanan komunitas yang disediakan bagi Anda yang berniat mempublikasikan ide-ide Anda. Tidak jauh seperti Facebook, layanan ini memberikan keleluasaan bagi penggunanya untuk berkomunikasi.


  • Blogger



Menurut Wikipedia : Blog merupakan singkatan dari web log adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.
Kini, Blogger telah menjelma sebagai Aplikasi Online Gratis yang digunakan untuk mendapatkan keuntungan bagi para penulisnya.

  •  Google Ads (Iklan Google)






Google Ads atau Iklan Google kini marak digunakan oleh banyak kalangan terkhusus bagi mereka yang memanfaatkan Google sebagai layanan mereka mendapatkan keuntungan seperti Blogger.


  • Google Translate 




Indonesia kini menjelma mnenjadi sebuah negara yang berpenduduk ramai dan berkebuadayaan kebarat-baratan. Hal ini terbukti dengan banyaknya digunakan bahasa asing dalam kehidupan sehari-harinya. Dalam hal ini, terdapat dampak positif dari penggunaan bahasa asing bagi si pelaku.
 Bagaimana dengan Anda  yang tidak bisa berbahasa asing?
Tidak usah risau, Google Translate akan membantu Anda.


 Masih banyak yang belum kami sampaikan kepada Anda mengenai Google baik itu Pengertian Google, Layanan Google, Kerjasama Google, atau hal yang serupa dengannya.
Terima kasih telah membaca artikel tentang Google Itu Apa? di blog Webylizer jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini di web browser anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :